

"Kemitraan perempuan dan laki-laki harus proporsional, saling melengkapi dan berbagi peran, baik di keluarga, di lingkungan masyarakat, dan di pemerintahan”

Fokus Perjuangan
Pemberdayaan & Pengembangan Potensi Perempuan, Anak dan Pemuda

Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (UMKM)


Pendidikan, Seni & Budaya

Berita Terkini

Wasekjen Golkar: Pentingnya Pendidikan Politik & Komitmen Parpol Tingkatkan Keterwakilan Perempuan
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Wakil Sekretaris Jenderal DPP Partai Golkar, Lindsey Afsari Puteri mendorong pendidikan politik untuk kaum perempuan. Hal ini untuk meningkatkan keterwakilan perempuan dalam pemilu legislatif.

Lindsey Afsari Puteri: Dibutuhkan Pendidikan untuk Perempuan Agar Tidak Antipati Pada Politik
Jakarta, tvOnenews.com - Pendaftaran calon legislatif partai politik ke Komisi Pemilihan Umum Pusat Jakarta disambut meriah dan antusias para bakal caleg partai.

Selamatkan Generasi Muda dari Narkoba, FPB Gelar Sosialisasi dan Deteksi Dini
Maraknya peredaran narkoba belakangan ini, harus menjadi perhatian bersama. Terutama, dalam mencegah peredaran pada kalangan pelajar.